Rakor Percepatan Penyaluran DAK

Ketapang ( sorot10)- Mewakili Bupati Ketapang Sekretaris Daerah Repalianto, memimpin Rapat Koordinasi Percepatan Penyaluran DAK (Dana Alokasi Khusus) Fisik, pada Jumat (09/05/2025) bertempat di Ruang Pertemuan BPKAD Kabupaten Ketapang.

DAK Fisik adalah Dana Alokasi Khusus yang dialokasikan untuk mendukung pembangunan atau pengadaan sarana dan prasarana layanan publik daerah. Dana ini bersumber dari APBN dan dialokasikan kepada daerah tertentu untuk mendanai kegiatan fisik yang merupakan urusan daerah dan sesuai dengan prioritas Nasional

Sekda mengarapkan DAK Fisik dapat disalurkan tepat waktu yang artinya agar Pembangunan Infrastruktur dan Layanan Publik di Daerah Dapat Berjalan Lebih Efektif dan Efisien.

Agar progres terus berjalan dengan baik dipertemuan berikutnya kita tidak lagi membahas permasalahan yang sama.

“Selanjutnya walaupun di 2025 ini nilainya tidak besar namun semangat kita harus sama, karena kita ini dihitung dari persentasenya bukan dari jumlah nilainya,” harap Sekda.

Plt. Inspektur Beserta Auditor, Kadis PUTR beserta PPTK dan Operator, Kadis Pendidikan beserta PPTK dan Operator, Perwakilan Dinas Kesehatan Beserta PPTK dan Operator dan BAPPEDA Kabupaten Ketapang.(r/ yas)

  • Related Posts

    Sekolah Rakyat Ketapang Diluncurkan

    Ketapang (Sorot10) – Pemerintah Kabupaten Ketapang secara resmi meluncurkan Sekolah Rakyat di kompleks Balai Latihan Kerja (BLK) Dinas Ketenagakerjaan, Selasa (30/9/2025). Program ini menjadi perintis di Kalimantan Barat, selain satu…

    Baca Selanjutnya

    Sekda Ikuti Rakor MBG

    Ketapang ( sorot10)-Sekretaris Daerah Kabupaten Ketapang Repalianto, Ikuti Rakor Tindak Lanjut Program Makan Bergizi Gratis dan Percepatan Penurunan TBC Secara Vitual. Bertempat di Ruang Rapat Basement Kantor Bupati Ketapang, Senin…

    Baca Selanjutnya

    Leave a Reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *

    You Missed

    Sekolah Rakyat Ketapang Diluncurkan

    Sekolah Rakyat Ketapang Diluncurkan

    Sekda Ikuti Rakor MBG

    Sekda Ikuti Rakor MBG

    Warga Jelai Hulu dan Dinas PUTR Sepakat Lanjutkan Proyek Jembatan

    Warga Jelai Hulu dan Dinas PUTR Sepakat Lanjutkan Proyek Jembatan

    Sekda : Wisuda Bukan Titik Akhir

    Sekda : Wisuda Bukan Titik Akhir

    Wabup : Pemuda Harus Jadi Ujung Tombak Perubahan

    Wabup : Pemuda Harus Jadi Ujung Tombak Perubahan

    Pagelaran Seni Budaya Melayu 2025 Wadah Pelestarian Budaya dan Pemberdayaan UMKM

    Pagelaran Seni Budaya Melayu 2025 Wadah Pelestarian Budaya dan Pemberdayaan UMKM